Run Text

Home » » Cara Pasang Iklan Di Blogspot.com

Cara Pasang Iklan Di Blogspot.com



cara pasang kode iklan dikanan atau dikiri postingan blog

1. Login ke Blogger
2. Siapkan Kode iklan yang ingin dipasang dikanan atau kiri postingan blog
3. Edit HTML ==> Backup template 
4. Beri tanda Centang Expand Template Widget
5. Lalu cari kode <data:post.body/> (jika terdapat lebih dari satu kode seperti itu, pilih kode yang ke dua)
6. Copy pastekan kode berikut ini di atas kode <data:post.body/>, pilih salah satu untuk posisi kanan atau kiri postingan

A. Kode dibawah ini untuk menampilkan iklan di sebelah kiri postingan blog

<div style='float:left;margin-right:10px'>
Ganti dengan Kode iklan yang sudah di parse
</div>
B. Kode dibawah ini untuk menampilkan iklan di sebelah kanan postingan blog
<div style='float:right;margin-left:10px;'>
Ganti dengan Kode iklan yang sudah di parse
</div>

7. Save template dan lihat hasilnya.

Untuk memparse kode iklannya silahkan parse Disini
Cara ini bisa diterapkan untuk menampilkan iklan google adsense atau PPc lainnya.
Selamat mencoba.
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Creating Website

0 komentar:

Posting Komentar

Fashion Shop

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Habibi Fusuy - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger